Salah Serba Salah

0

Apa memang Aku salah?
Lalu, perbuatan apa yang membuat Aku jadi salah?
Apa benar Aku salah?
Dari segi apa Aku patut disalahkan?
Apa ada dalilnya perbuatan Aku itu salah?

“…ini pasti salah… itu pasti salah…semua-muanya pasti salah…bisa diomelin…bisa di jutekin…sementara Aku…ya, pasrah saja…!!!” *)

Ya, anggaplah Aku salah!
Lalu, apa yang kini harus Aku perbuat?
Aku harus melakukan apa?
Apa bisa? Dan bisa di pahami?
Dan, selesaikah semuanya?

Ya sudah, maafkan Aku ya?
Aku –walau terpaksa– mengaku salah!
Moga kamu mengerti dan memahami semua!


2002
*) Diambil dari bagian lirik lagu Serba Salah - SLANK

0 comments: