Bernyanyi Menunggu - RumahSakit

3


Pelan kau berjalan
Dalam kabut malam
Jangan berhenti walau rasa perih

Jauhnya tujuan
Luasnya alam
Jangan kau henti ucapkan harapan

Disana ku menunggumu
tersenyum hanya untukmu
hanya untukmu

Tetaplah kau bermimpi
Slamanya berseri
Takkan tinggalkan kau sendiri lagi

Disini ku menunggumu
Tersenyum hanya untukmu
Hanya untukmu

Kini kau sadari
Semoga kau tlah mengerti
Semua kan pasti indah pada waktunya

Disana ku menunggumu
Bernyanyi hanya untukmu
Hanya untukmu


Download Musik:  rumahsakit - Bernyanyi Menunggu .mp3



3 comments:

Obat Herbal Ace MAxs said...

nice post

Obat Sakit Maag Kronis said...

Terima asih atas infromasi yang sdah disampaikan sangat menarik sekali gan !
ditunggu ja kunjungan bailknya

akhbar said...

terimakasih atas infonya